19 November 2012

Cara pengelolaan channel pada wireless LAN

Wireless LAN atau WLAN adalah sebuah perangkat yang memungkinkan perangkat mobile kita terhubung ke jaringan LAN secara nirkabel. Bila sudah terhubung ke LAN maka kita bisa menikmati fasilitas yang ada di LAN tersebut baik internet, file sharing, printer sharing, dll. Sebuah WLAN bila posisinya berdekatan dan memakai channel yang sama akan menyebabkan interferensi. Akibatnya akses internet bisa lebih lambat dari seharusnya.

07 November 2012

Cara memanggil Twitter API dan pembuatan aplikasi twitter

Suatu kali kita ingin membuat aplikasi twitter yang dapat menampilkan jumlah follower dan following di website kita. Bagaimana cara membuatnya? Twitter memberikan keleluasan bagi kita untuk memanggil data-data twitter user berupa jumlah follower, following, status, lokasi, update dan data lainnya yang tersimpan pada twitter API (Application Program Interface). Data twitter API ini berbentuk file XML, di file inilah tersimpan seluruh data-data publik user di twitter.

Tempat Camping dengan Pemandangan Alam Indah, di Kuningan, Jawa Barat

Bagi sobat travelling dan hobi menikmati pemandangan alam, aktivitas camping adalah salah satu aktivitas yang sangat ditunggu-tunggu di akhi...